Tuesday, December 17, 2013

Berhentinya Langkah Danny Kogoya

Langkah kriminalitas Danny Kogoya terhenti setelah Vanimo General Hospital mengumumkan berita kematiannya pada tanggal 15 desember 2013 pukul 08.15 pagi waktu Papua Nugini. Dia sudah menjadi buron pihak Kepolisian sejak kabur Mei 2013 lalu. Kepala Biro Penerangan Mayarakat Mabes Polri, Brigjen Pol Boy Rafli Amar, mengatakan tersangka Danny Kogoya dikenakan Pasal 170 KUHP tentang penganiayaan yang menyebabkan kematian, dan Pasal 388 KUHP tentang...

Tuesday, December 10, 2013

Keunikan Kota Jayapura

Jayapura merupakan Ibu Kota Provinsi Papua, sebuah kota yang terletak paling timur Indonesia ini menyimpan beberapa keunikan yang tidak kita jumpai di kota-kota lain di Indonesia. Berikut ini adalah hal-hal unik dan patut anda perhatikan jika berkunjung ke Jayapura. Tanda Larangan Makan Pinang di Bandara Sentani 1.    Dilarang Makan Pinang Jika di setiap sudut kota besar kita selalu melihat tulisan atau simbol dilarang merokok,...

Wednesday, December 04, 2013

BEM Uncen Tuntut Keadilan HAM di Papua

Orasi BEM Uncen di Mapolda Papua dan Pernyataan Sikap di Kantor Komnas HAM Papua Jayapura (4/12) – Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Universitas Cenderawasih (Uncen) menggelar aksi Demo di pertigaan lampu merah Abepura, Mapolda Papua dan Kantor Komnas HAM Papua. Pada pukul 10.30 WIT 15 orang anggota BEM Uncen membentangkan 4 buah spanduk di pertigaan lampu merah Abepura yang diantaranya bertuliskan “Komnas HAM harus membentuk tim investigasi...

Masih Adakah Nasionalisme di Papua

Seorang Anak Papua Yang Membawa Bendera Merah Putih Isu tentang kemerdekaan Papua yang santer akhir-akhir ini sering dimanfaatkan beberapa kelompok separatis untuk menunjukkan eksistensinya di tanah Papua. Hal tersebut juga tidak luput dari peranan negara asing yang diam-diam menelusup masuk ke dalam sendi-sendi kehidupan terutama dalam bidang politik. Siapa sebenarnya mereka yang menyatakan dirinya adalah pahlawan dari tanah Papua, yang...